Categories: FIM EWC

British Superbike Gelar Mengheningkan Cipta untuk Rider dan Komentator EWC Rouse

Mengheningkan cipta dilakukan di sirkuit Brands Hatch untuk Chrissy Rouse, bagian dari tim komentator FIM Endurance World Championship 2022 di Inggris sekaligus rider di Bennetts British Superbike Championship.

Rouse meninggal dunia akibat cedera yang dialaminya setelah kecelakaan di sirkuit Donington Park awal bulan ini. Ucapan belasungkawa mengalir deras dan diadakanlah sesi mengheningkan cipta di kejuaraan BSB untuk mengenang sang rider asal Inggris.

Acara ini diikuti oleh kerabat dan teman-teman dekat Rouse beserta panitia penyelenggara, kawan rider, kru tim, marshal, dan anggota komunitas BSB.

Mereka juga mengenang Phil Read, juara dunia Grand Prix tujuh kali, dan Victor Steeman, rider World Supersport, yang juga wafat dalam waktu berdekatan.

Foto: Facebook.com/britishsuperbike

Sumber [ FIM EWC ]

wid_staff

Recent Posts

Modifikasi Honda Grom Riding Nyaman Pakai Part Premium

Modifikasi Honda Grom (MSX125) ini dilakukan oleh salah satu anggota komunitas Webike bernama Seaside106. Honda…

12 hours ago

Wójcik Siap Hadapi Spa Setelah Aksi Heroiknya di Le Mans EWC

Wójcik Racing Team akan memulai balapan perdana 8 Hours of Spa Motos di Belgia bulan…

14 hours ago

Modifikasi Honda Monkey 125 Cherry Red Japan Custom Culture

Honda Monkey 125 ini dicustom dengan berbagai part premium, salah satunya adalah stabilizer stang HYPERPRO.…

2 days ago

Rider-rider EWC Siap Arungi Rollercoaster Spa

Sirkuit legendaris Spa Francorchamps dengan panjang 6,985 kilometer siap menjadi tuan rumah balapan ronde dua…

2 days ago

Motobox-Kremer Racing Rayakan Musim EWC ke-25 di Posisi 10 Besar

Motobox-Kremer Racing mengawali kiprah mereka yang ke-25 di FIM Endurance World Championship bulan lalu dengan…

3 days ago

Potensi Besar Slider di EWC

Meskipun sempat gagal di awal petualangannya bersama Honda di FIM Endurance World Championship, Team Slider…

3 days ago