Yamaha VMAX 1200 (2007)

VMAX 1200 adalah motor yang terkenal dengan performa dan modelnya yang unik. Motor ini dilengkapi dengan mesin V4 ukuran besar, knalpot quad, air duct, dan masih banyak lagi. Seperti yang Anda lihat, VMAX 1200 kali ini menggunakan under cowl dan spakbor belakang custom yang membuat tampilan motor ini makin memukau. Selain itu, posisi spion dan stangnya dibuat rendah, membuatnya terlihat seperti drag racer.

Info Motor
Model:

Yamaha VMAX 1200 (2007)

Suku Cadang yang Digunakan:
Stang:
EZ-FIT EFFEX (Low)
Spion:
Lute Blue Mirror
Velg:
Velg GALE SPEED (Forged)

wid_staff

Recent Posts

Performa Membaik, Para Pembalap Cetak Hasil Memuaskan di French Superbike

Mike Di Meglio dan Kenny Foray bangkit dari rasa kecewa mereka di 24 Heures Motos…

4 hours ago

Modifikasi Simple Yamaha R6 2017- Japan Custom Culture

Yamaha YZF-R6 ini milik salah satu langganan Webike dengan inisial 'R'. Modifikasinya menggunakan silencer Titanium…

1 day ago

Team 33 Louit April Moto Tetap Harap Sukses yang Besar

Nasib apes dialami Team 33 Louit April Moto di 24 Heures Motos akhir pekan lalu…

1 day ago

Maco Racing Bertekad Balas Kekecewaan Le Mans di Laga EWC Berikutnya

Musim ke-22 Maco Racing di FIM Endurance World Championship mungkin berawal kurang mulus di Le…

1 day ago

Penuh Tantangan, Kawasaki Webike Trickstar Selesaikan Balapan EWC Pertama di Posisi Keempat

Kawasaki Webike Trickstar memulai FIM Endurance World Championship 2024 dengan hasil yang mengesankan, di mana…

1 day ago

Modifikasi Kawasaki W800 Klasik Elegan Japan Custom Culture

W800 Custom Klasik Inilah Kawasaki W800 modifikasi oleh user komunitas Webike bernama Rojin. Knalpotnya memakai…

4 days ago