-
Fans Jadi Fokus Utama di 24H SPA EWC Motos
Fans akan menjadi fokus utama saat Circuit de Spa-Francorchamps menjadi tuan rumah putaran kedua 24H SPA EWC Motos dari 16-18 Juni. -
Wawancara EWC Inside Line dengan Bastien Mackels
Ketika cedera membuat Bastien Mackles ikut serta balapan kandang FIM Endurance World Championship tahun lalu, ia langsung mempersiapkan diri untuk 24H SPA EWC Motos tahun berikutnya. -
Countdown Spa: 30 Hari Jelang Balapan EWC Belgia
24H SPA EWC Motos edisi ke-2 di Circuit de Spa-Francorchamps, Belgia, akan diadakan kurang lebih 30 hari lagi dengan acara pertama di hari Jumat 16 Juni. -
Komentar Rider EWC Tentang Betapa Spesialnya Spa
FIM Endurance World Championship 2023 akan bersiap menuju ke Circuit de Spa-Francorchamps yang legendaris untuk salah satu balapan motor internasional berkecapatan tinggi yang diadakan bulan depan. -
Intip Rundown Acara Inti 24H SPA EWC Motos
Rundown acara inti 24H SPA EWC Motos yang merupakan ronde kedua FIM Endurance World Championship 2023 telah dirilis. -
Dehaye Kumpulkan Energi untuk Spa EWC
Rider FIM Endurance World Championship Geoffroy Dehaye memastikan bahwa ia akan tiba di 24H SPA EWC Motos dalam keadaan super prima. -
3ART Best of Bike Incar Kemenangan Spa
Setelah musim 2022 yang kurang beruntung, 3ART Best of Bike memulai FIM Endurance World Championship 2023 dengan finis di posisi 10 besar secara keseluruhan dan menjadi runner-up di Dunlop Superstock Trophy di Le Mans bulan lalu. -
Foray Tak Sabar Balapan di Dunlop Superstock Trophy EWC
Kenny Foray menekankan kemudahan balapan di Dunlop Superstock Trophy FIM Endurance World Championship sebagai salah satu keunggulannya. -
Countdown Spa: Kilas Balik Balapan EWC yang Epik
Kurang dari 40 hari, Circuit de Spa-Francorchamps di Belgia akan menyelenggarakan balapan ronde dua 24H SPA EWC Motos, berikut adalah rekap balapan bulan Juni tahun lalu. -
Kebanggaan Tim Baru Dunlop Superstock Trophy Le Mans
Tim baru FIM EWC, Holland Motorstore Racing, berhasil menyelesaikan 24 Heures Motos pada laga pertamanya yang memberikan rasa bangga yang besar pada tim Dunlop Superstock Trophy ini.