Motor Homologasi untuk Balapan Musim 2020

  • 10/03/2020
  •  463 views

Motor Homologasi FIM 2020

FIM telah merilis daftar motor homologasi yang diizinkan untuk berpartisipasi di Kejuaraan Dunia FIM musim 2020.

Tiap musimnya, FIM (Federasi Balap Motor Internasional) memperbarui daftar motor homologasi di kejuaraan FIM Superbike, Supersport dan Endurance World Championship (EWC). Daftarnya dapat diperbarui ketika musim balapan sedang dimulai.

Berikut ini adalah daftar motor homologasi yang berpartisipasi di balapan FIM Endurance World Championship tahun 2020 (Formula EWC & Superstock).

Daftar Motor Homologasi FIM EWC & Superstock 2020

Sumber [ FIM EWC ]

Related post

Return Top