PHA, penyelenggara dan promotor 8 Hours of Spa Motos, putaran kedua FIM Endurance World Championship 2024, telah meminta perusahaan asal Belgia, DG Sport, untuk mengembangkan konsep baru yang menarik untuk acara tersebut.
Kiprah panjang Team LRP Poland di FIM Endurance World Championship dirayakan dalam acara Polski Związek Motorowy yang digelar di Kantor Pusat Komite Olimpiade Polandia di Warsawa kemarin (Minggu).
Upaya F.C.C. TSR Honda France untuk merebut kembali gelar juara FIM Endurance World Championship terus berlanjut setelah menjalani tes selama tiga hari di Sirkuit Internasional Okayama, Jepang, minggu ini.
Team Étoile akan berpartisipasi di FIM Endurance World Championship musim 2024 – 10 tahun pasca ide untuk mengikuti laga uji tertinggi bagi rider dan motor ini pertama kali dipertimbangkan oleh Team Principal Takashi Ichikawa.
Sylvain Guintoli mengatakan bahwa ia sangat bersemangat setelah diberi kesempatan untuk menjalani dua kali musim bersama BMW Motorrad Motorsport di tahun 2024 nanti.
Bálint Kovács melelang helm miliknya sebagai penghormatan kepada pahlawan balap motor asal Hungaria, János Drapál, dalam upayanya untuk menggalang dana bagi panti asuhan di negaranya.