-
Rookie EWC: #1 Hristijan Buzalkovski
Dalam beberapa minggu ke depan, FIMEWC.com akan menampilkan profil sejumlah pembalap yang akan berkompetisi di FIM Endurance World Championship untuk pertama kalinya di musim ini, dimulai dari Hristijan Buzalkovski, rekrutan anyar tim Uniserv Moto82 untuk tahun 2025.