-
Jonathan Hardt Kembali Jadi Rider BMRT3D Maxess Nevers
Jonathan Hardt kembali menjadi rider BMRT3D Maxess Nevers setelah tim asal Prancis tersebut mengumumkan bahwa rider berusia 35 tahun itu akan menjadi rekan Loris Cresson dan Julien Pilot di FIM Endurance World Championship musim ini. -
Cresson All Out Kejar Posisi Podium EWC
Loris Cresson menyelesaikan FIM Endurance World Championship 2023 dengan keyakinan bahwa ia telah mengerahkan segenap kemampuannya untuk tim BMRT 3D Maxxess Nevers. -
Cresson Bantu Rider BMRT 3D, Maxxess Nevers, Tarung di EWC
Rider asal Belgia, Loris Cresson, bertarung mati-matian dalam FIM EWC yang berlangsung di Sirkuit Spa-Francorchamps di negara asalnya pekan lalu. -
BMRT 3D Maxxess Nevers Terbaik Superstock dan YART Terbaik EWC di Tes Sesi 4
Menjadi yang terbaik di sesi satu hingga tiga latihan jelang 24 Heures Motos, YART Yamaha Official Team EWC kembali menuai catatan waktu terbaik di sesi terakhir di Le Mans sebelum balapan perdana FIM Endurance World Championship 2022. -
Berbincang dengan BMRT 3D Maxxess Nevers Juara FIM Endurance World Cup 2021
BMRT 3D Maxxess Nevers baru saja memenangkan FIM Superstock Cup untuk pertama kalinya. -
BMRT 3D Maxxess Nevers Juara FIM Endurance World Cup
Nasib tim independen asal Prancis ini berubah dalam sekejap di Bol d’Or. Finish di urutan ketiga keseluruhan dan juara satu dari kelas Superstock, BMRT 3D Maxxess Nevers keluar sebagai juara FIM Endurance World Cup yang khusus untuk kelas Superstock. -
BMRT 3D Maxxess Nevers Halau Nasib Buruk
Setelah menjalani dua balapan FIM EWC 2021, kedua tim terlibat persaingan ketat di kelas Superstock. National Motos menang di Le Mans bulan Juni lalu dan BMRT 3D Maxxess Nevers menjadi juara 12 Hours of Estoril beberapa pekan setelahnya.