Jelang EWC: Aksi Pertama Musim 2024 Segera Dimulai

  • 18/04/2024
  •  572 views

National Motos Honda EWC

FIM Endurance World Championship 2024 akan resmi dibuka hari ini (Kamis) dengan kualifikasi pertama musim ini.

Menyusul Latihan Bebas untuk 24 Heures Motos pukul 10:00 waktu setempat, Sirkuit Bugatti siap diramaikan dengan sesi Kualifikasi Pertama EWC 2024 dari pukul 16:00.

Berikut adalah jadwal EWC hari ini dalam rangkaian pekan balapan 24 Heures Motos (Waktu Eropa Tengah):

10:00-12:00: Latihan Bebas
16:00-16:20: Kualifikasi Pertama (Rider Blue)
16:30-16:50: Kualifikasi Pertama (Rider Yellow)
17:00-17:20: Kualifikasi Pertama (Rider Red)
17:30-17:50: Kualifikasi Pertama (Rider Green)
20:30-22:00: Latihan Malam

Sumber [ FIM EWC ]

Related post

Hot news

  1. Mulhauser Akhirnya Maju Jadi Rider Inti di Suzuka EWC
  2. Techer Siap Hadapi Tantangan Balapan Kandang di Suzuka
  3. TRT27AZ Moto
  4. Rekor! 15 Tim Permanen dari Total 55 Peserta EWC Siap Tempur di Suzuka 8H
Return Top